Rabu, 14 November 2012

Cara Merawat Kuku Agar Indah dan Sehat

Cara Merawat Kuku Agar Indah dan Sehat - Berikut adalah artikel Cara Merawat Kuku Agar Indah dan Sehat. Karena di bawah ini ada cara mudah dan murah untuk merawat kuku agar lebih kuat dan cantik :

Cara Merawat Kuku Agar Indah dan Sehat

-). Kuku Membutuhkan Suplemen 
Kuku bisa menjadi rapuh dan terkelupas jika tubuh tidak menerima nutrisi yang tepat. Biotin adalah vitamin yang membantu proses asam lemak tubuh dan protein. Vitamin B kompleks juga dapat membantu memperkuat kuku.

-). Melembabkan Kuku 
Kuku yang mudah patah dan kuku yang mudah mengelupas dapat terjadi jika kuku tidak menerima cukup kelembaban. Layaknya kulit tubuh, kuku juga membutuhkan pelembab. Temen-temen bisa melembabkan kuku dengancara mengusapkan lotion pelembab pada kuku, terutama pada malam. Sebaiknya lakukanlah secara rutin pada malam hari untuk mempertahankan kekuatan kuku.

Selain cara di atas temen-temen juga bisa mencoba dengan cara yang satu ini untuk merawat kuku sehingga tampak lebih kuat dan cantik : 

Bahan :
1 sdt madu
3 tetes jojoba oil
100 ml susu yang telah dihangatkan, taruh di ember
Lotion pemijat
Lotion scrub
Sikat halus dan handuk


Caranya adalah :

Masukkan madu, jojoba oil ke dalam susu hangat, lalu rendamlah selama 1 menit. Scrub jemari sambil dipijat lembut kurang lebih 5 menit dengan gerakan memutar sesuai arah jarum jam, di setiap ruas jari dan kuku. Setelah itu rendam kembali pada ramuan susu hangat selama 10 menit. Pastikan keadaan susu tetap hangat, lalu keringkan jemari dan pijat memutardengan lotion  berlawanan dengan arah jarum jam. Lakukanlah perawatan ini kurang lebih 1 minggu sekali. Untuk mendapatkan kuku yang kuat dan cantik.


sekian artikel Cara Merawat Kuku Agar Indah dan Sehat.
Share on :
 
© Copyright Top Online News | Toko News 2011 - Some rights reserved | Powered by | Blogger.com.
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Supported by Toko Blog N GoogleCara Merawat Kuku Agar Indah dan Sehat