Selasa, 15 September 2009
Resep Kue Nastar
Resep kue nastar, ini saya berikan untuk anda karena kue nastar sangat enak dan bergizi tinggi karena isi dari kue nastar tersebut dari nanas, dan nanas sendiri memang sangat bagus untuk tubuh karena mempunyai kandungan vitamin c. Untuk anda yang mau download resep kue nastar anda bisa download resep ini :Bahan resep Kue Nastar250 g tepung terigu30 g tepung maizena200 g mentega20 g susu bubuk (B)